Saturday, February 26, 2011

Let something be known...

Untuk semua yang tersayang;

"People will not know if they has not been told... And the only purpose of telling is to inform positively with certainty and confidence..."

Kadang kita terlalu banyak menyimpan dan berbicara pada diri sendiri. Berkata dalam hati yang sepi. Takut untuk mengatakan kebenaran, bimbang untuk meluahkan perasaan. Sering tiada keberanian untuk mengatakan yang benar.

Kita simpan dan kita diamkan kerana malu segan jadi alasan. Sampai bila sedu dan sedan harus dibiarkan di sudut perasaan? Kita cuma berharap Tuhan yang menentukan...Wajarkah?

Orang lain takkan tahu kalau kita tak beritahu. Orang lain akan terlanjur kalau kita tidak jujur.

Katakan.

Sampaikan.

Kalau pun apa yang kita sampaikan tidak mendatangkan faedah buat kita, mungkin ada guna dan manfaat untuk orang lain. Bukankah itu lebih baik??

Orang tidak faham dan tidak mengerti bukan masalah. Yang penting kita dah bagi tahu...

Kita tak punya waktu banyak, dan kita tak tau sempat atau tidak untuk menyampaikan atau mengatakan apa yang kita rasa. Apakah itu mungkin sekadar makluman atau juga hanya sebuah pesanan. Yang pasti, sebelum kita pergi kita pasti mahu orang yang kita sayang tahu bahwa kita menyayanginya...

Akhirul kalam... Berkata benarlah walaupun ia pahit.

No comments:

Post a Comment